Jumat, 12 Februari 2016

VISI MISI

VISI DAN MISI KKG MI
KECAMATAN DORO TALUN DAN PETUNGKRIONO

1)      Visi
“UNGGUL DAN TERAMPIL DALAM MELAKSANAKAN TUGAS DI PENDIDIKAN MADARASH IBTIDAIYAH BERDASARKAN IMAN DAN TAQWA, SERTA MENJADI KKGMI YANG TERBAIK DI TINGKAT KECAMATAN DORO, TALUN DAN PETUNGKRIONO”.

Indikator
Ø  Meningkatnya pengembangan kurikulum satuan pendidikan yang mampu mengakomodasi kebutuhan peserta didik dan masyarakat tahun 2015 / 2016.
Ø  Terwujudnya peningkatan sumber daya manusia pendidik dan tenaga kependidikan.
Ø  Meningkatnya proses pembelajaran.
Ø  Terwujudnya rencana induk pengembangan sarana prasarana pendidikan
Ø  Terwujudnya peningkatan kualitas lulusan dalam bidang akademik maupun non akademik
Ø  Terwujudnya pelaksanaan manajemen berbasis Madarash dan peningkatan mutu kelembagaan.
Ø  Terlaksananya pengembangan implementasi pembelajaran IPA dengan menggunakan sumber belajar sekitar Madarash.

2)      Misi 
a)        Melaksanakan pengembangan kurikulum :
b)        Melaksanakan Pengembangan Tenaga Kependidikan.
c)        Melaksanakan Pengembangan Proses pembelajaran.
d)        Melaksanakan Rencana Induk Pengembangan Fasilitas Pendidikan
e)        Melaksanakan Pengembangan/Peningkatan Standar Ketuntasan dan Kelulusan.
f)          Melaksanakan Pengembangan Kelembagaan dan Manajemen Madarash.
g)        Melaksanakan Program Penggalangan Pembiayaan Madarash
h)        Melaksanakan Pengembangan Penilaian
i)          Melaksanakan Program Pengembangan / Implementasi Pembelajaran IPA.

3).  Tujuan 
a)         Madarash Mengembangkan Kurikulum

b)        Madarash Mencapai Standar Isi (Kurikulum) pada tahun 2016.
c)         Madarash Mencapai Standar Isi (Kurikulum) pada tahun 2016.
d)        Madarash memiliki/mencapai standart proses pembelajaran meliputi:
e)         Madarash memiliki/mencapai standart pendidikan dan tenaga kependidikan sesuai SPM pada tahun 2016 .
f)         Madarash memiliki/mencapai standart sarana/prasarana/fasilitas pada tahun 2016.
g)         Madarash memiliki/mencapai standar pengelolaan Madarash.
h)        Madarash memiliki/mencapai standart pencapaian ketuntasan kompetensi/prestasi/ lulusan.
i)          Madarash memiliki/mencapai standart pembiayaan Madarash.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar